Mahasiswa Unusa dalam generasi Aswaja An-Nahdliyah
KH. Reza Ahmad Zahid - Pengasuh Ponpes Lirboyo, Kediri Wakil Ketua PWNU Jatim dan Rektor IAI Tribakti Kediri sebagai pemberi materi.
Sunnah secara bahasa adalah suatu jalan walaupun tidak diridhoi. Artinya secara syara' adalah jalan yang diridhoi allah yang ditempuh dalam agama. Sunnah secara tradisi adalah suatu ajaran yang diikuti secara konsisten oleh para pengikut nabi ataupun wali.
Jamaah adalah sekelompok orang yang berkumpul dan bersatu ahlussunnah Wal jamaah adalah golongan yang berpegang teguh dengan Alquran dan Sunnah.
Nahdlatul Ulama adalah sebuah organisasi agama Islam yang mengikuti paham ahlussunnah Wal jamaah. 926 terbentuk pada 16 Rajab 1844 di Surabaya.
visi Nahdlatul Ulama menjadi penyedia informasi ke nu-an dalam Islam menyejukkan dan terpercaya. secara spesifik NU memutuskan Aswaja sebagai sebuah mazhab yang dalam berkaidah mengikuti salah satu dari dua imam.
Empat dasar prinsip NU :
- Moderat
- Toleransi
- Adil dan tidak lurus
- Keseimbangan
Jangan sampai kalian berguru dan memiliki sanad keilmuan adalah bagian dari agama. intinya belajar tanpa guru maka akan berguru kepada setan.
Website UNUSA : https://unusa.ac.id/
Lihat juga blog teman saya Milah
Social Media :
-Facebook : https://www.facebook.com/unusaoffcialfb
-Instagram : https://www.instagram.com/unusa_official/
Komentar
Posting Komentar